(d)
Kalau kamu memang sudah ingin menjauh, sah-sah saja. Toh kita belum menyepakati apa pun sejak pertama ketemu dulu. Tapi aku juga belum tau, seandainya kita sama-sama saling menyimpan rasa. Membiarkan hati kita melayang di udara menempuh ratusan kilometer tanpa lelah, apalagi keluh. Aku tak pernah sekalipun mendengarnya mengaduh. Baguslah kalau begitu.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar